LabVIEW Team Indonesia

cancel
Showing results for 
Search instead for 
Did you mean: 

Komunikasi TCP/IP dgn jaringan yg berbeda

Selamat siang para master..

saya ada sedikit permasalahan dgn komunikasi TCP/IP, sebagai contoh program TCP/IP pada LabVIEW adalah Simple TCP.lvproj yg berada di C:\Program Files (x86)\National Instruments\LabVIEW 2013\examples\Data Communication\Protocols\TCP\Simple TCP\Simple TCP.lvproj

Program tsb berjalan dgn baik apabila digunakan dgn 1 laptop sbg client dan 1 laptop lgi sbg server pada 1 jaringan internet yg sama. permasalahannya adalah, bagaimana agar program tsb dapat dijalankan di jaringan yg berbeda (misal: client - jaringan provider ind*s*t dan server - jaringan provider tel**ms*l)

thx LabVIEW Indonesia

0 Kudos
Message 1 of 5
(4,229 Views)

baca post saya disini, yang bagian "akses via internet". Untuk komunikasi via internet, dibutuhkan:

1. static/dynamic ip address

2. open port

kalau dua-duanya tidak ada, tidak bisa. Kalau pakai modem broadband seperti 3G atau 4G LTE, jangan harap. Port ditutup semua sama ISP.

Certified LabVIEW Developer (CLD)
Certified TestStand Developer (CTD)
Using LabVIEW 8.5.1 (2008) to LabVIEW 2024
0 Kudos
Message 2 of 5
(3,711 Views)

berarti pake jaringan ISP biasa ga bisa ya selain ADSL yg sudah memiliki IP Public dan port sendiri?

tapi mas, bukannya kalau kita menggunakan salah satu provider ISP itu kita juga mendapatkan IP Public yang "dipinjamkan" dari ISP tsb?

0 Kudos
Message 3 of 5
(3,711 Views)

saya rasa yang benar bukan ADSL, tapi land-line. Jaringan biasa memangnya open port sendiri?


Seperti saya sebutkan tadi, perlu 2, public IP dan open port. Jaringan biasa, ISP yang sampeyan maksud tidak ada open port-nya. IP sih punya, port yang tidak punya.

Ada cara lain, tapi itu disebut sebagai Virtual Server dan tetap perlu satu PC yang IP dan Portnya jelas sebagai server. Cuma itu diluar ranah saya, coba tanya anak-anak IT.

*kalau mau tahu kenapa port tidak dibuka, karena port ditutup dibagian router, untuk menghindari hacking dan lain-lain. Coba baca-baca di google tentang port-forwarding. Syarat bisa port forwarding harus bisa akses ke router.

Certified LabVIEW Developer (CLD)
Certified TestStand Developer (CTD)
Using LabVIEW 8.5.1 (2008) to LabVIEW 2024
0 Kudos
Message 4 of 5
(3,711 Views)

oke thx mas krisna, saya sgt tertarik dgn LabVIEW ini, sudah mengaplikasikannya ke Tugas Akhir saya dan berfungsi dgn baik.

kalau ada lowongan di NI indonesia tolong di pots ya mas hehe

Regards,

Fajri

0 Kudos
Message 5 of 5
(3,711 Views)