LabVIEW Team Indonesia

cancel
Showing results for 
Search instead for 
Did you mean: 

asking...

saya mau tanya, apakah labview bisa di integrasikan dengan mikron seperti AVR atau mikron-mikron lain yang harganya terjangkau...????

trus bagaimana caranya...???

0 Kudos
Message 1 of 17
(10,394 Views)

Bisa, silahkan anda baca topik2 di forum diskusi ini.

0 Kudos
Message 2 of 17
(5,908 Views)

bisa tolong di spesifikasi pak..???

kira-kira topik yang mana yang harus saya baca berkaitan dengan pertanyaan saya...???

0 Kudos
Message 3 of 17
(5,908 Views)

Sudah ketemu kan ? Coba lihat juga pada topik diskusi dengan Winansi.

0 Kudos
Message 4 of 17
(5,908 Views)

ia pak...

terima kasih banyak....

sedang saya pelajari...

0 Kudos
Message 5 of 17
(5,908 Views)

Join ya teman-teman, ikut nimbrung nih, semoga bermanfaat, selain melalui VISA read dan VISA write seperti yang diajarkan oleh Pak Endang, kita juga bisa menggunakan LVIFA (LabVIEW Interface for Arduino). Kebetulan mikro Arduino baru ngetrend sekarang ini, dan cukup murah. Komunikasinya sebenarnya serial biasa, tetapi keuntunganya, dengan LVIFA ini, Arduino menjadi seperti layaknya kartu akuisisi data, yaitu semua pemrograman tidak lagi harus dilakukan di LabVIEW dan di Arduino, tetapi cukup di LabVIEW saja, sehingga tidak terlalu merepotkan. Demikian mas Arsyad,

untuk informasi lebih jauh bisa melihat alamat berikut ini:

https://decibel.ni.com/content/groups/labview-interface-for-arduino

http://vishots.com/getting-started-with-the-labview-interface-for-arduino/

http://interaksiarduinodanlabview.blogspot.com/

demikian mas Arsyad, semoga membantu

salam hangat

dian

Message 6 of 17
(5,908 Views)

menarik sekali dian, itu websitenya dian sendiri ya?

Certified LabVIEW Developer (CLD)
Certified TestStand Developer (CTD)
Using LabVIEW 8.5.1 (2008) to LabVIEW 2024
0 Kudos
Message 7 of 17
(5,908 Views)

Penulis buku yang di alamat ini:

http://interaksiarduinodanlabview.blogspot.com/p/buku.html

Pak Dian Artanto dari Sanata Dharma Yogya

https://www.facebook.com/welas.sihombing/subscribedto#!/dian.artanto.5

Termasuk pengguna lama LabVIEW

0 Kudos
Message 8 of 17
(5,908 Views)

Hahaha ternyata dian itu Pak Dian Artanto hehehe ???

Wah bukunya udah release pak?

0 Kudos
Message 9 of 17
(5,908 Views)

Wah, ketahuan nih, promosinya,

terimakasih buat semua suportnya, Pak Krisna dan Pak Yasrof,

saya senang sekali bisa bergabung dengan forum ini,

ketemu dengan para pemakai LabVIEW di Indonesia,

saya termasuk fans berat nih,

buat pak Krisna, meluruskan saja, saya belum Doktor lho pak, hehehe,

tapi terimakasih siapa tahu bisa jadi doktor ya pak,

sip salam hangat

dian

semoga forum ini terus rame

Message 10 of 17
(5,908 Views)