04-17-2013 09:07 AM
maaf para master,,
ada yang pernah instal RT OS di PC g ya? saya nyoba ngikuti langkah yang di labview kog g bisa
terima kasih jawabannya
04-17-2013
11:33 AM
- last edited on
12-02-2024
01:40 PM
by
Content Cleaner
Halo,
Wah lagi mencoba install Real Time OS di PC ya, menarik sekali. Boleh dishare anda menggunakan referensi yang mana untuk install RT OS nya? dengan menggunakan LabVIEW Real Time kan?
Mungkin anda sudah tahu, tapi sekedar mengingatkan saja ada beberapa hardware requirement dari sebuah PC yang harus dipenuhi untuk memungkinkan penggantian OS nya menjadi Real Time OS, seperti ethernet chipsetnya, processornya, BIOS setting, dll.
Untuk lebih jelasnya silakan baca di referensi link berikut https://knowledge.ni.com/KnowledgeArticleDetails?id=kA03q000000x4PhCAI&l=en-US#toc4
Regards,
Bian
04-18-2013 05:57 AM
mohon informasinya yang jelas. Kalau tidak bisa,
- kenapa?
- step terakhir apa?
- ada error apa?
- pakai LabVIEW versi berapa?
- sudah install LabVIEW Real Time Module?
- terus tujuan pakai RTOS untuk apa?
Tips yang Bian kasih cukup bagus. Saya dahulu sekali pernah coba dan tidak ada masalah.
04-18-2013
10:11 AM
- last edited on
12-02-2024
01:41 PM
by
Content Cleaner
setelah saya cek dari link https://www.ni.com/en/support/documentation/supplemental/08/requirements-for-desktop-pcs-as-phar-lap..., saya pake labview RT 2012 dan processor saya masih dual core..apa ini ya penyebabnya?
04-19-2013 06:49 AM
saya mau menggunakan real time untuk HIL kontrol mobil hybrid...ini masih ngeblank...mungkin ada masukan dari master krisna dan master brian?matur nuwun
04-25-2013 07:13 AM
Kalau LabVIEW Real Time nya yg versi 2012 sepertinya memang tidak bisa untuk dual core. Tapi masih ada kriteria hardware lain yang harus dipenuhi selain dari segi processornya sendiri.
HIL untuk kontrol mobil hybrid berarti anda mau mendesain ECU? atau seperti apa? Model nya berarti sudah ada?
Regards,
Bian
04-25-2013 07:24 AM
bukanECU nya, tapi management energi untuk mobil hybrid, kpn engine nyala/mati, kpn battery diisi, dll.
mungkin ada msukan?
terima kasih
04-25-2013
08:01 AM
- last edited on
12-02-2024
01:42 PM
by
Content Cleaner
Oo berarti Energy Management system dan termasuk battery management system ya?
Tentu saja dari National Instrument sendiri kami punya beberapa referensinya, di website ni.com juga ada beberapa study case mengenai energy management system untuk Hybrid vehicle.
Misalnya di link berikut
https://forums.ni.com/t5/Bloomy-Energy-Systems/Battery-HIL-Simulation-System/td-p/3495468
Apakah anda kalangan akademisi atau industry? boleh saya tahu nama lengkap, alamat email, dan institusi anda?
Saya rasa akan lebih membantu kalau bisa berdiskusi secara langsung dibandingkan dengan melalui forum.
Regards,
Bian
04-25-2013 09:22 AM
maaf nih pak nimbrung lagi, bisa dihighlight bagian mana dari LV RT 2012 yang tidak support Dual Core processor? Saya baru denger malah kalau tidak support.
kalau mau simple pak, telpon pak Bian saja, biar dia yang bantu bapak langsung. Daripada coba sendiri belum berhasil.
04-25-2013 09:33 AM
@ pak Bian :saya dari akademisi, mahasiswa teknik mesin UNS..
nama : Agus Mujianto
email: imudjdnk@gmail.com
@ pak krisna:
saya lihat dilist labview RLT pak..coba nanti saya cek lagi